Ada banyak sekali masalah yang harus dihadapi dalam mendaftar bpjs kesehatan jika syarat anda tidak lengkap seperti belum punya ktp atau tidak punya ktp,mungkin jika anda belum punya ktp namun umur anda diatas 17 tahun sebaiknya segeralah membuat ktp karena memang ktp kan sifatnya wajib jika sudah masuk umur 17 tahun keatas.
Nah lalu bagaimana jika belum punya ktp namun ingin daftar bpjs solusinya adalah yang mendaftar kepala keluarga bapak atau ibu anda karena memang jika belum punya ktp berarti bisa saja belum cukup umur dan nama anda dalam 1 kartu keluarga solusinya seperti itu.
Nah lalu bagaimana jika tidak punya atau belum punya ktp ingin mendaftar bpjs secara online nah mudah sekali koq jika anda diwajibkan mengisi nomor NIK isi saja nomor NIK terdapat pada kartu keluarga,tinggal catat lalu isi dalam halaman pendaftaran.
Namun jika anda tidak punya KTP saran saya ya membuat KTP toh seperti saya tulis didepan kedepanya pasti penting tidak hanya untuk mendaftar bpjs saja.
0 komentar
Posting Komentar